Fungsi Fiber optic dan bagian-bagian dari Fiber optic

Fungsi Fiber optic dan bagian-bagian dari Fiber optic

Fiber optic (FO) merupakan jenis kabel yang terbuat dari sejenis bahan kaca atau plastik.
Diamater sebuah FO sangat kecil, sekitar 120 mikrometer. Fo diharapkan  dapat mengatasi beberapa kelemahan kabel tembaga (coaxial, twisted pair). Kabel FO terdiri atas inti pusat berupa kaca tipis yang dapat digunakan untuk membawa informasi dalam bentuk Sumber cahaya biasanya berasal dari LASER atau LED. FO lebih tahan terhadap interferensi listrik, sehingga cocok untuk digunakan pada lingkungan yang memiliki interferensi listrik sangat besar.

Berikut adalah bagian-bagian Fiber optic :





share this article to: Facebook Twitter Google+ Linkedin Technorati Digg
Posted by Unknown, Published at 7:29 AM and have 0 comments

No comments:

Post a Comment

Jangan lupa tinggalkan komentar anda disini dengan kata-kata
yang bijak berkomentar. Anda sopan kamipun ikut senang ^_^